Rabu, 29 Mei 2013

5 Software Download Manager Terbaik dan Gratis

Selamat apa saja rekan blogger, salam sukses !!! Di posting kali ini saya akan share beberapa software download Manager terbaik dan gratis, tapi disini saya cuma memberikan referensi dan untuk downloadnya silahkan cari sendiri, di google sudah banyak yang share.


Dan dibawah ini adalah software-software yang bisa anda gunakan untuk mendownload yang sering kita dengar dan sudah terbukti gratis.

1. Internet Download Manager
Software ini adalah yang paling populer dan banyak di gunakan saat ini, dan mampu meningkatkan kecepatan download hingga 5 kali.

2. Turbo Internet 2.1.16 Full
Version

Turbo Internet 2.1.16 adalah
salah satu software untuk
mempercepat koneksi internet anda. Turbo Internet 2.1.16 akan membantu anda
mengoptimalkan potensial dalam penggunaan internet,
terutama pada saat memutar streaming video. Selanjutnya anda dapat mendownload video tersebut dari youtube
ataupun website lainnya.
Turbo Internet 2.1.16 salah satu download manager tercepat dan termudah saat ini.

3. Jdownloader
Jdowoloader adalah Software download manager alternatif setelah IDM, software ini dapat di Instal di windows, linux dan max .

4. DownThemAll
Software ini hanya untuk Firefox dan sejenisnya DownThemAll mengklaim dapat meningkatkan kecepatan download hingga 400%

5. Get Go Download Manager
Software ini dikususkan untuk yang doyan download Mp3 dan Video Youtube dan juga video hosting lainya. Tapi jangan khawatir buat download yang lainya juga bisa.

Demikianlah 5 Software Download manager terbaik dan gratis yang bisa kita gunakan untuk mendownload ria, tapi ingat jangan buat download bokep ya hehe,,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar