Iconia PC Tablet Dengan Windows 8 pengalaman menggunakan Windows 8 yang lebih optimal pada Tablet PC besutan Acer. Nah, kalau spAcer saat ini tengah mencari vendor Tablet PC dengan OS Windows 8 dan menawarkan tampilan layar HD serta performa kencang, tidak perlu pusing lagi. Pasalnya, Acer telah merilis Acer Iconia W510, Tablet PC dengan Windows 8 yang dijamin bakal memanjakan penggunanya dengan fitur- fitur menarik dan hassle-free. Pertama, kini spAcer tak perlu lagi membawa banyak gadget. Cukup membawa Acer Iconia W510 yang menyatukan fungsi tablet PC dan mini notebook dalam satu device. Kedua, tidak perlu pusing lagi soal kompatibilitas antara PC dan tabletmu.
Iconia PC Tablet Dengan Windows 8 Posisi normal saat menggunakan keyboard docking membuat Acer Iconia W510 berpenampilan sebagaimana layaknya sebuah mini notebook. spAcer bisa mengetik tulisan panjang dengan tuts keyboard-nya yang cukup besar dan nyaman. Bagi spAcer yang terbiasa dengan penggunaan keyboard fisik pada laptop, keyboard docking memberikan kenyamanan mengetik yang sama. Sebagai penghubung dengan tablet, sebuah engsel berukuran besar dan kokoh tersedia pada
keyboard ini. Untuk memasangkan tablet, spAcer cukup menyelipkannya ke celah pada engsel hingga kunci pengaman terkatup. Untuk membukanya, cukup menggeser sebuah kunci pengaman yang tersedia. Dengan adanya baterai tambahan di dalam keyboard ,
selain tablet memperoleh pasokan daya ekstra, keseimbang antara bobot, tablet dan keyboard pun terasa lebih nyaman. Sebagai catatan, saat penggunaan tablet ini dengan keyboard dock, daya baterai pada keyboard akan dikonsumsi lebih dahulu. Pengaturan yang cerdas, bukan?
Iconia PC Tablet Dengan Windows 8
Sumber http://seoconia8.com/referensi-artikel/
Sabtu, 27 April 2013
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar